Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Sabtu, 01 September 2012

Tip Belanja Agar Tidak Melebihi Bajet (Besar Pasak Dari Pada Tiang)

,
Belanja atau shoping sudah menjadi Tren dan Gaya hidup masyarakat perkotaan, Karena Belanja atau shoping bisa dijadikan hiburan atau refresing bagi masyarakat perkotaan. Hal itu disebabkan semakin hilangnya tempat rekreasi alam, dampak dari pembangunan. Selain itu semakin lengkapnya wahana hiburan yang berada di pusat perbelanjaan dan Mol Mol yang ada diperkotaan. Baik wahana hiburan untuk anak anak dan orang Dewasa.


Karena Belanja atau shoping sudah menjadi gaya hidup, Tentunya kita tidak ingin jika pengeluaran kita melebihi Bajed. Dan Untuk menghindari pengeluaran yang melebihi Bajed ada baik jika melakukan Tip Tip seperti berikut :
1. Data barang barang kebutuhan yang kita Perlukan.
Dengan mendata barang barang akan kita beli, Secara tidak langsung kita akan tau jenis barang barang yang mulai habis dan harus segera ditambah atau kita beli saat Belanja. Untuk menghindari Stock yang berlebihan, dikuatirkan akan Expired.
2. Belilah barang sesuai kebutuhan.
Maksud membeli barang sesuai kebutuhan adalah kita membeli barang tersebut untuk jangka waktu seminggu,sebulan atau sehari jadi kita sesuaikan Volumenya. Karena ada beberapa bahan kebutuhan pokok yang hanya bertahan beberapa hari atau seminggu.
3. Batasi atau Hindari pembelian barang diluar Keperluan.
Karena di Mol dan Pusat perbelanjaan terdapat banyak barang yang bagus dan menarik tentunya kita akan menyukainya, Pasti akan ada keinginan untuk membeli. Apalagi jika prodak tersebut mengadakan Promo dengan diskon tinggi, Siapa yang tidak akan membelinya ?
4. Pilihlah Pembayaran Tunai dan Kurangi Penggunaan Kartu Kredit.
Karena Topik kita adalah cara belanja agar tidak melebihi bajed. Tentunya yang akan kita belanjakan menggunakan Uang yang sudah kita persiapkan, bukan dari sumber dana lain.

Demikian Tip Tip belanja supaya tidak melebihi Bajed, semoga  bermanfaat serta bisa jadi pedoman bagi kita semua dan terutama Ibu Ibu rumah tangga.
Sekian dan Terima Kasih

0 comments to “Tip Belanja Agar Tidak Melebihi Bajet (Besar Pasak Dari Pada Tiang)”

Posting Komentar

 

Problem And Solution In The World Copyright © 2011 | Template design by O Pregador | Powered by Blogger Templates